Kamis, 28 November 2013

Assalamu alaikum warahmatullahi wabarakatu....



Kemudian tatkala dia melihat bulan terbit dia berkata: "Inilah Tuhanku." .........
Kemudian tatkala ia melihat matahari terbit, dia berkata: "Inilah Tuhanku, ini yang lebih besar."......
( Qs, al an aam ayat 77 dan 78 )

# Betapa hebatnya matahari,,,,yang memancarkan cahaya terang ke seluruh alam ini.....tiada letih ,,, tiada lelah,,,, tiada redup dalam sinarnya.....

# Kita lihat bulan,,, hanya bebatuan hitam,,, yang tidak bisa memberi kehidupan sama sekali.....tapi pada malam hari,, dia memberikan cahaya terang yang menyejuk kan.

# Padahal itu semua pantulan dari matahari,,, buka dari dianya....walau terasa bagi kita, seakan dia lah yang terang.

# Buat apa bulan itu harus memantulkan cahaya matahari,,,sedemikian rupa,,?
mulai dari bulat penuh,, sampai bentuk pelepah kering dan kembali lagi,,?

# Pada surat albaqarah 189 Allah katakan,,, bulan itu untuk perhitungan tanggal bagi manusia,,

# Betapa hebatnya matahari,,, yang tiada kekurangan energi tuk bersinar sampai akhir zaman,,,,walau tak hebat bulan,, tp dia juga telah bergerak sesuai garis edarnya,,,, mentransfer cahaya buat kita.

# Maha besar Allah,, yang menciptakan,,jagad raya ini dengan segala isinya...dengan segala ketelitian perhitungannya...

# Memberi perhitungan waktu yang akurat bagi manusia,,
tidak sedikit pun meleset,,

# Masih kah kita ragu akan kebesaran Allah..